SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI DESA GUNUNGSARI

Artikel

Pemkab Ngawi Gelar Nikah Massal

25 November 2022 01:41:50  Sujarwo  501 Kali Dibaca  Berita Ngawi

GUNUNGSARI.DESA.ID - Pemkab Ngawi menfasilitasi ijab qobul gratis sebagai langkah kejelasan legalitas pasangan serta, penertiban administrasi kependudukan di halaman Pendopo Wedya Graha, Minggu (27/11).

Agenda nikah massal tersebut sedikitnya, diikuti 135 pasangan , dengan semua pembiayaan di tanggung sepenuhnya oleh Pemerintah Kabupaten Ngawi.

Untuk pelaksanaan nikah masal, Pemerintah Kabupaten Ngawi bekerja sama dengan Kantor Kementerian Agama Kabupaten Ngawi telah memfasilitasi ijab kabul 135 pasangan yang dilaksanakan di berbagai Kantor Urusan Agama beberapa waktu lalu.

"Agenda Bupati Mantu ini menjadi bagian dari penertiban administrasi kependudukan dengan memfasilitasi pernikahan secara gratis untuk masyarakat di Kabupaten Ngawi,"

terang Bupati Ngawi 

Bupati Ngawi juga menjelaskan, bila agenda Bupati Mantu tersebut  sebagai upaya   untuk legalitas pasangan secara hukum, baik dari sisi agama maupun negara.

 

"Jadi, setelah dilangsungkan akad nikah, pasangan memiliki kejelasan hukum, baik secara agama maupun negara. Dan ini sangat penting karena menyangkut kejelasan silsilah, maupun hak-hak keturunannya nanti," lanjutnya.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Aparatur Desa

Back Next

 Statistik

 Arsip Artikel

 Peta Desa

 Agenda

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Pacing - Gunungsari, Km 6,7
Desa : GUNUNGSARI
Kecamatan : KASREMAN
Kabupaten : NGAWI
Kodepos : 63281
Telepon :
Email : gunungsari.kasreman@gmail.com

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:121
    Kemarin:114
    Total Pengunjung:92.413
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:52.14.27.122
    Browser:Mozilla 5.0